PKBM PELITA NUSANTARA

PKBM (Pusat Kegiatan Belajar Masyarakat) PELITA NUSANTARA adalah Sekolah yang menawarkan Belajar kembali kepada masyarakat yang terganggu akan pendidikan

PKBM Pelita Nusantara menyediakan Sekolah Paket yang berbasis Sekolah Formal (sekolah pada umumnya). Mulai dari Sekolah Paket A (SD/MI), Sekolah Paket B (SMP/MTS) & Sekolah Paket C (SMA/MA).